Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Liga Inggris Malam Ini: Prediksi Manchester City Vs Chelsea

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Penyerang Manchester City, Gabriel Jesus melakukan selebrasi bersama rekan setimnya setelah mencetak gol ke gawang Everton dalam pertandingan Liga Inggris di Goodison Park, Liverpool, 7 Februari 2019. Action Images via Reuters/Carl Recine  ils.
Penyerang Manchester City, Gabriel Jesus melakukan selebrasi bersama rekan setimnya setelah mencetak gol ke gawang Everton dalam pertandingan Liga Inggris di Goodison Park, Liverpool, 7 Februari 2019. Action Images via Reuters/Carl Recine ils.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Big Match antara Manchester City dan Chelsea akan tersaji dalam rangkaian pekan ke-26 Liga Inggris di Stadion Etihad, Manchester, Ahad malam. Pertandingan akan berlangsung mulai 23.00 WIB dan disiarkan RCTI.

Laga ini punya banyak arti. Di papan klasemen, City tak mau lepas untuk mepet Liverpool. Chelsea juga ingin menghindari kejaran Manchester United.

Baca: WAGs Manchester City: dari Model, sampai Pelanggan Tas Gucci

Di lapangan, duel ini akan jadi ajang pembuktian dua jenderal lapangan yang terhebat. Dengan skema permainan yang sama, yakni 4-3-3, aktor di lini tengah menjadi penentu langgam laga.

Tuan rumah punya gelandang tengah andalan, Fernandinho. Didatangkan dari Shakhtar Donetsk pada 2013, posisi gelandang berkebangsaan Brasil itu tak tergantikan hingga kini.

Bahkan manajer Josep Guardiola menyebutnya sebagai pemain paling vital dalam skuad City. Pemain 33 tahun itu sempat cedera otot pada pertengahan Desember lalu sehingga absen dua laga.

Baca: Manchester City Vs Chelsea: Menghitung Peluang City, Bakal Seri?

Hasilnya lini tengah tim juara bertahan berantakan. Di dua laga tersebut, City kalah 2-3 dari Crystal Palace dan 1-2 dari Leicester City.

"Dia spesial. Dia sanggup memenangi duel bola dan gerak cepat mundur membantu pertahanan. Kami tak punya pemain pengganti Fernandinho. Jadi saya berdoa agar dia bugar terus hingga musim ini rampung," kata Guardiola.

Baca: Kehebatan Jorginho

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Manchester City Kembali Juarai Liga Inggris, Simak 6 Gelar Pep Guardiola dalam 8 Tahun

2 jam lalu

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola. Action Images via Reuters/Paul Childs
Manchester City Kembali Juarai Liga Inggris, Simak 6 Gelar Pep Guardiola dalam 8 Tahun

Keberhasilan Manchester City menjuarai Liga Inggris 2023-2024 menjadi pencapaian luar biasa bagi Pep Guardiola.


Cerita dari Laga Perpisahan Jurgen Klopp dengan Liverpool

2 jam lalu

Fans Liverpool membentangkan ucapan buat Jurgen Klopp di luar stadium Anfield sebelum laga melawan Wolves, 19 Mei 2024.REUTERS/Phil Noble
Cerita dari Laga Perpisahan Jurgen Klopp dengan Liverpool

Liverpool mengantar kepergian pelatih tercinta, Jurgen Klopp, dengan sebuah kemenangan. Mereka mengalahkan Wolves dengan skor 2-0.


Begini Komentar Phil Foden setelah Cetak Brace untuk Memastikan Manchester City Menjuara Liga Inggris 2023-2024

3 jam lalu

Pemain Manchester City Phil Foden melakukan selebrasi. REUTERS/David Klein
Begini Komentar Phil Foden setelah Cetak Brace untuk Memastikan Manchester City Menjuara Liga Inggris 2023-2024

Phil Foden menjadi pahlawan saat Manchester City memenangi gelar Liga Inggris. Ia memborong dua gol untuk mengantar timnya menang atas West Ham.


Daftar Juara Liga Inggris setelah Manchester City Menjadi Kampiun Musim 2023-2024

4 jam lalu

Para pemain Manchester City berselebrasi. Action Images via Reuters/Paul Childs
Daftar Juara Liga Inggris setelah Manchester City Menjadi Kampiun Musim 2023-2024

Manchester City berhasil menjuarai Liga Inggris 2023-2024 setelah mengalahkan West Ham United dengan skor 3-1 pada pekan terakhir.


Hasil Liga Inggris Pekan Terakhir: Manchester City Menjadi Juara setelah Kalahkan West Ham

4 jam lalu

Para pemain Manchester City berselebrasi. Action Images via Reuters/Paul Childs
Hasil Liga Inggris Pekan Terakhir: Manchester City Menjadi Juara setelah Kalahkan West Ham

Manchester City berhasil menjuarai Liga Inggris 2023-2024 setelah mengalahkan West Ham United dalam laga terakhirnya.


Hasil Babak Pertama Liga Inggris Pekan Terakhir: Manchester City Ungguli West Ham 2-1, Arsenal Ditahan Everton 1-1

5 jam lalu

Logo Liga Inggris. (Reuters/Tempo)
Hasil Babak Pertama Liga Inggris Pekan Terakhir: Manchester City Ungguli West Ham 2-1, Arsenal Ditahan Everton 1-1

Perebutan gelar Liga Inggris 2023-2024 tengah berlangsung pada pertandingan pekan terakhir, Minggu, 19 Mei 2024. Simak hasil babak pertama.


Shin Tae-yong Berikan Prediksi Juara Liga Inggris Musim Ini, Manchester City atau Arsenal?

9 jam lalu

Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong dalam acara meet and greet di Mall Senayan Park, Jakarta Pusat, Minggu, 19 Mei 2024. TEMPO/Randy
Shin Tae-yong Berikan Prediksi Juara Liga Inggris Musim Ini, Manchester City atau Arsenal?

Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong menyampaikan prediksinya soal juara Liga Inggris 2023-2024 saat ditemui wartawan pada Minggu, 19 Mei 2024.


Jurgen Klopp Ucapkan Selamat Tinggal pada Liverpool di Anfield Minggu Malam Ini: Kenapa Dia Memilih Pergi dan Siapa Penggantinya?

10 jam lalu

Seseorang mengambil gambar mural Jurgen Klopp sebelum pertandingan terakhirnya sebagai manajer Liverpool, di Liverpool, Inggris, 16 Mei 2024. REUTERS/Carl Recine
Jurgen Klopp Ucapkan Selamat Tinggal pada Liverpool di Anfield Minggu Malam Ini: Kenapa Dia Memilih Pergi dan Siapa Penggantinya?

Jurgen Klopp akan mengucapkan selamat tinggal kepada Liverpool saat mereka menjamu Wolves di Anfield dalam pertandingan pekan terakhir Liga Inggris.


Penggemar Liverpool Sebut Jurgen Klopp Bagian dari Mereka

10 jam lalu

Pelatih Liverpool Jurgen Klopp melakukan selebrasi usai memenangkan gelar Carabao Cup setelah pertandingan final Carabao Cup di Stadion Wembley, London, 25 Februari 2024. REUTERS/Carl Recine
Penggemar Liverpool Sebut Jurgen Klopp Bagian dari Mereka

Penggemar Liverpool mengucapkan selamat tinggal kepada Jurgen Klopp lewat lagu, mural, dan penghormatan lainnya, menjelang laga terakhir sang pelatih.


Jurgen Klopp Tinggalkan Liverpool dengan Tersenyum

12 jam lalu

Seseorang mengambil gambar mural Jurgen Klopp sebelum pertandingan terakhirnya sebagai manajer Liverpool, di Liverpool, Inggris, 16 Mei 2024. REUTERS/Carl Recine
Jurgen Klopp Tinggalkan Liverpool dengan Tersenyum

Jurgen Klopp akan menjalani laga terakhirnya bersama Liverpool saat menjamu Wolverhampton Wanderers pada pekan terakhir Liga Inggris pada Minggu.